Cara Mengetahui Blog Dofollow / Nofollow Lewat Android

Untuk kali ini tentang
Cara Mengetahui Blog dofollow atau nofollow lewat Android.

Setelah lama saya mencari tips dan trik mengetahui blog dofollow lewat android, ternyata cukup memakan waktu namun al-hasil yang saya dapatkan adalah kecewa.
Kenapa sampai saya merasakan kecewa, ? Sedangkan mencari sesuatu di mbah google, itu kan mudah, !. Kita tinggal ketikkan kalimat yang diharapkan melalui kolom pencarian google tersebut, dan otomatis kalimat yang kita ketikkan tadi akan muncul.

Memang siiiih, kebanyakan kalimat atau solusi yang kita cari dari google itu bisa kita baca dan diambil kemanfaatannya. Namun, apakah semua yang kita cari bisa di dapatkan melalui google, ?
Menurutku, belum tentu apa yang kita harapkan dan kita usahakan melalui mbah google itu selalu ada.

Contoh kecilnya, coba sekarang sobat ketikkan kalimat,

 "Cara mengetahui Blog dofollow lewat Android".

Dari yang sudah saya alami, ternyata saya tidak menemukannya, karena mungkin belum ada blog yang membahas sedemikian.
Ingat. . Mbah google hanya tempat, dan yang mengisi konten didalamnya adalah manusia. 
Maka bisa ditarik kesimpulan, apabila belum ada blog yang membahas sesuatu, sow pasti di google juga belum ada sesuatu tersebut.

Dengan kenyataannya sedemikian, maka izinkan saya selaku admin caradailku untuk berbagi pengalaman sederhana, namun sangat diperlukan untuk para blogger baru seperti saya untuk proses pengoptimalan blog.

Kita selaku pengasuh blog, seharusnya mampu untuk mengoptimalkan blog agar mampu bersaing dengan para blogger disana. Ada banyak cara untuk merawat atau menaikkan performa blog, diantaranya adalah menulis artikel yang berkualitas (banyak manfaat), menjaga kesehatan blog, dan tidak tertinggal lagi yaitu masalah backlink.

Berhubung pada kesempatan ini membahas tentang blog dofollow, maka secara tidak langsung kita membahas backlink juga. Namun maaf, kami disini tidak akan membahas apa itu backlink, akan tetapi sekedar mengkaji cari backlink melalui kolom komentar yang dofollow.

Untuk cara mengetahui blog dofollow melalui android cukup mudah.

Pertama ;

Setelah saudara mengunjungi link tersebut, otomatis nanti ada pilihan untuk menambahkan tools pelacak link dofollow maupun nofollow.
Diteruskan dengan klik tulisan "Download Now", agar terpasang di firefox.
Silahkan perhatikan Gambar untuk lebih jelasnya.

Gambar di atas sudah dijelaskan untuk membedakan komentar atau link yang dofollow dan nofollow.
Link nofollow di tandai dengan garis di tengah tulisan, dan link dofollow tidak diberi garis tengah.

Untuk mempraktekkan tutorial ini sangat mudah, karena saudara tinggal mencari blog, dan perhatikan pada komentar-komentarnya. Apabila link orang yang berkomentar digarisi, secara pasti juga blog yang dikomentari orang tadi adalah blog nofollow. Begitupun juga dengan kebalikannya, apabila link atau blog orang yang berkomentar tidak ada garisnya, berarti blog yang dikomentari adalah blog dofollow.
Mari perhatikan gambar sebagai contohnya agar pemahaman saudara lebih matang.

Itu contoh blog nofollow..
Kalau contoh komentar yang dofollow, seperti di bawah ini


Cukup sekian yang dapat saya sampaikan tentang cara mengetahui blog dofollow lewat android.
Mohon maaf atas kalimat yang tidak enak dibaca, tidak bisa dipahami, karena saya baru belajar menulis.





Popular Posts

Seberapa Penting Blog di Daftarkan Alexa ?

Tips terbaru Agar Kuota Internet tetap Irit